Selamat pagi semua..Kali ini mari kita mencoba membuat pesan atau warning menggunakan javascript dengan melempar parameter pada sebuah fungsi.
Contoh scriptnya :<html>
<head>
<title>PARAMETER DALAM FUNGSI</title>
<script language="javascript">
function password(pesan_prompt, pesan_sukses, pesan_gagal){
var passwd = prompt(pesan_prompt);
if (passwd != 'petugas'){
alert(pesan_gagal);
}
else{
alert(pesan_sukses);
}
}
</script>
</head>
<body>
<p><b>TEMPAT RAHASIA</b></p>
<p>Sekali lagi saya tegaskan jangan memasuki area ini selain petugas.
BERBAHAYA!!!</p>
<a href="javascript: password('Masukkan Password:', 'Password Benar!', 'Password Salah');">Masuk =></a>
</body>
</html>Fungsi password() memiliki 3 parameter yaitu pesan_prompt, pesan_sukses, pesan_gagal. Nantinya kita menjalankan fungsi password harus dengan 3 parameter. Pada script diatas kita menjalankan fungsi password() dengan mengetikkan password(�Masukkan Password:�, �Password Benar!�, �Password Salah�). Jadi ketika user salah memasukkan password akan muncul box warning yang bertuliskan Password Salah. Sebaliknya jika password benar
akan muncul box warning bertuliskan Password Benar!.Pada contoh script di atas, password yang benar adalah : petugas.Selamat mencoba, semoga bermanfaat :)
Update Contact :
No Wa/Telepon (puat) : 085267792168
No Wa/Telepon (fajar) : 085369237896
Email : Fajarudinsidik@gmail.com
No Wa/Telepon (puat) : 085267792168
No Wa/Telepon (fajar) : 085369237896
Email: Fajarudinsidik@gmail.com
atau Kirimkan Private messanger melalui email dengan klik tombol order dibawah ini :